Arah Pengembangan Kompetensi Lulusan Akuntansi Perpajakan Unpad

Arah Pengembangan Kompetensi Lulusan Akuntansi Perpajakan Unpad

Organisasi di berbagai industri hampir selalu membutuhkan tenaga akuntansi dan perpajakan. Beberapa kegiatan di bidang hukum untuk pemenuhan hak dan kewajiban Wajib Pajak secara ekslusif mensyaratkan kompetensi di bidang akuntansi dan perpajakan, seperti lulusan sarjana di bidang akuntansi dan perpajakan atau sertifikat ujian Brevet. Program Studi Sarjana Terapan Akuntansi Perpajakan FEB Unpad berupaya membekali lulusan…

Pendaftaran SMUP Sarjana Terapan

Universitas Padjadjaran membuka pendaftaran SMUP untuk program Sarjana Terapan. Pendaftaran dibuka pada 29 Maret hingga 25 Juli 2023 pukul 16.00 WIB. Kepala Kantor SMUP Ir. Anas, M.Sc., PhD, mengatakan, ada tiga jalur pendaftaran untuk program Sarjana Reguler, yaitu: jalur nilai ujian atau jalur mandiri, jalur prestasi, dan jalur kelas internasional. Sementara untuk program Sarjana Terapan,…

Kuliah Kelas Besar Akuntansi Perpajakan

Kuliah Kelas Besar Akuntansi Perpajakan

Program Studi Akuntansi Perpajakan menyelenggarakan kuliah kelas besar dengan tema “Bagaimana Menyiapkan Sebuah Judul Penelitian Terapan Akuntansi Perpajakan” pada Kamis, 09 Maret 2023. Pada kelas besar ini, Dr. Afzal Izzaz Bin Zahari dari Universiti Sains Malaysia hadir sebagai pembicara. Dr. Zahari berbagi berbagai topik penelitian terkini terkait perpajakan mulai dari kebijakan perpajakan, digitalisasi sistem perpajakan,…

Dies Natalis Departemen Akuntansi ke-55

Dies Natalis Departemen Akuntansi ke-55

Departemen Akuntansi, Fakultas Ekonomi dan Bisnis, baru saja berulang tahun yang ke-55. Acara dies natalis departemen akuntansi diselenggarakan pada Sabtu, 4 Februari 2023 di Gedung Pertamina, kampus Dipatiukur Universitas Padjadjaran, Bandung. Acara diisi dengan berbagai games menarik seperti lato-lato, tebak lagu, dan tebak kata. Dr. H. Memed Sueb, S.E., M.Si., Ak. berhasil memenangkan lomba lato-lato,…

Seminar dan Lokakarya Departemen Akuntansi Tahun 2022

Seminar dan Lokakarya Departemen Akuntansi Tahun 2022

Departemen Akuntansi, Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Padjadjaran baru saja menyelenggarakan seminar dan lokakarya pada Selasa, 24 Januari 2023 yang dihadiri oleh seluruh dosen departemen akuntansi. Acara dimulai dengan foto bersama yang dengan penuh keceriaan dan keakraban dari Bapak/Ibu dosen departemen akuntansi. Acara kemudian dilanjutkan dengan sambutan dari Ketua Departemen Akuntansi, Prof. Dr. Ilya Avianti,…

Mahasiswa Prodi Sarjana Terapan Akuntansi Perpajakan Raih Best Final Task Report

Mahasiswa Prodi Sarjana Terapan Akuntansi Perpajakan Raih Best Final Task Report

Firdaus Maulana Putera Farihadhy berhasil meraih penghargaan ALUMNI FE 1983 PRIZE 2022 dalam kategori Best Final Task Report dengan penelitian berjudul “Pengaruh Financial Distress dan Leverage terhadap Agresivitas Pajak Perusahaan.” Penelitian ini merupakan studi kasus pada perusahaan sektor industri yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia selama 2018-2020.

Lokakarya Kurikulum Program Studi Sarjana Terapan Akuntansi Perpajakan

Lokakarya Kurikulum Program Studi Sarjana Terapan Akuntansi Perpajakan

Program Studi Sarjana Terapan Akuntansi Perpajakan menyelenggarakan lokakarya kurikulum pada 12 Desember 2022 dengan tema “Akselerasi Pencapaian Profil Lulusan D4 Akuntansi Perpajakan Menggunakan Metode Pembelajaran Kolaboratif.” Pembicara dalam kegiatan ini adalah Bapak Syehabudin Z.M., S.E., MBA selaku Peneliti Senior di bidang kajian intelijen stratejik Direktorat Intelijen Perpajakan. Pada kesempatan ini Bapak Syehabudin Z.M., S.E., MBA…

Tax Grand Seminar and Competition 2022

Tax Grand Seminar and Competition 2022

Tax Grand Seminar and Competition (TGSC) tahun 2022 yang diselenggarakan oleh Himpunan Mahasiswa Program Studi Akuntansi Perpajakan Universitas Padjadjaran dari 7 Oktober-19 November 2022 mengusung tema “Reformation of Taxation to Support MSMES During the Transition to Endemic”. Seminar dan kompetisi nasional ini terdiri dari kompetisi postax (poster tax) yang diperuntukan bagi siswa/siswi SMA/SMK/sederajat, casetax (case…

Study Tour Sarjana Terapan Akuntansi Perpajakan Unpad ke PT Tenma Indonesia

Study Tour Sarjana Terapan Akuntansi Perpajakan Unpad ke PT Tenma Indonesia

Program Studi Sarjana Terapan Akuntansi Perpajakan Universitas Padjadjaran berkunjung ke PT Tenma Indonesia di Kawasan Industri Karawang dalam rangka study tour pada 16 November 2022. Pada study tour ini, mahasiswa dan mahasiswi dari sarjana terapan akuntansi perpajakan Unpad didampingi oleh Drs. Fathullah M.M. dan Drs. Nobuyuki Oku, M.Pd. berkesempatan melihat secara langsung proses bisnis dan…